Benda-benda yang akan direaksikan ukurannya diperkecil dengan dipecah atau dihaluskan. Jelaskan
Benda-benda yang akan direaksikan ukurannya diperkecil dengan dipecah atau dihaluskan. Jelaskan dengan teori tumbukan!
Jawab:
Jika ukuran partikel suatu benda semakin kecil akan semakin banyak jumlah total permukaan benda tersebut.
Dengan teori tumbukan dapat dijelaskan bahwa semakin luas permukaan bidang sentuh zat padat semakin banyak tempat terjadinya tumbukan antarpartikel zat yang bereaksi sehingga laju reaksinya makin cepat.
++++++++++++++++++++++++++
Semoga Bermanfaat dan Berkah
Jangan Lupa Belajar Terus
Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga
Post a Comment for "Benda-benda yang akan direaksikan ukurannya diperkecil dengan dipecah atau dihaluskan. Jelaskan"