Salah satu upaya mengatasi konflik adalah menjamin pelaksanaan hak warga negara. Tunjukkan contoh

Salah satu upaya mengatasi konflik adalah menjamin pelaksanaan hak warga negara. Tunjukkan contoh hak warga negara dalam UUD 1945!

Jawab:

Berikut contoh hak warga negara dalam UUD 1945.

a. Pasal 28A yaitu hak untuk hidup serta mempertahankan hidup dan kehidupannya.

b. Pasal 28D ayat (1) yaitu hak atas pengakuan, jaminan, perlindungan, dan kepastian hukum yang adil serta perlakuan yang sama di hadapan hukum.

++++++++++++++++++++++++++

Semoga Bermanfaat dan Berkah

Jangan Lupa Belajar Terus

Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga

Post a Comment for "Salah satu upaya mengatasi konflik adalah menjamin pelaksanaan hak warga negara. Tunjukkan contoh"