Salah satu faktor yang menentukan tingkat upah adalah jumlah permintaan tenaga kerja. Bagaimana

Salah satu faktor yang menentukan tingkat upah adalah jumlah permintaan tenaga kerja. Bagaimana jumlah permintaan tenaga kerja dapat menentukan tingkat upah?

Jawab:

Artinya, bila permintaan tenaga kerja lebih besar dari pencari kerja, biasanya gaji/upah pekerja tinggi. Sebaliknya bila permintaan tenaga kerja lebih kecil dari pencari kerja, maka gaji/upah pekerja rendah.

Hal ini sama dengan mekanisme pasar terhadap barang, yaitu jika permintaan tinggi, biasanya harga barang tersebut akan mahal.

++++++++++++++++++++++++++

Semoga Bermanfaat dan Berkah

Jangan Lupa Belajar Terus

Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga

Post a Comment for "Salah satu faktor yang menentukan tingkat upah adalah jumlah permintaan tenaga kerja. Bagaimana"