Jelaskan proses terbentuknya laut ingresi
Jelaskan proses terbentuknya laut ingresi!
Jawab:
Laut ingresi terbentuk akibat penurunan permukaan daratan (penurunan isostatik). Penurunan permukaan daratan dapat terjadi karena pergerakan lempeng tektonik yang mendorong ke bawah bagian kerak bumi. Penumpukan sedimen di suatu wilayah dapat juga menekan kerak bumi ke bawah.
++++++++++++++++++++++++++
Semoga Bermanfaat dan Berkah
Jangan Lupa Belajar Terus
Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga
Post a Comment for "Jelaskan proses terbentuknya laut ingresi"