Berikut pasangan yang tidak tepat antara organisme dan tingkat trofiknya adalah

Berikut pasangan yang tidak tepat antara organisme dan tingkat trofiknya adalah ….

   A. Cyanobacteria - produsen

   B. belalang - konsumen primer

   C. zooplankton - konsumen sekunder

   D. elang - konsumen tersier

   E. fungi - detrivora

Pembahasan:

Berikut pasangan yang tidak tepat antara organisme dan tingkat trofiknya adalah zooplankton - konsumen sekunder (seharusnya konsumen primer).

Jawaban: C

++++++++++++++++++++++++++

Semoga Bermanfaat dan Berkah

Jangan Lupa Belajar Terus

Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga

Post a Comment for "Berikut pasangan yang tidak tepat antara organisme dan tingkat trofiknya adalah"