Berikut bentuk 'amar adalah
Berikut bentuk 'amar adalah ....
A. fi'il mudari disertai lam nahiyah
B. larangan perbuatan diharamkan
C. perintah perbuatan diwajibkan
D. tuntutan menunjukkan boleh
E. menyifati perbuatan dengan keburukan
Pembahasan:
Adapun ada lima bentuk kaidah 'amar sebagai berikut.
1. Menunjukkan wajib, yaitu apabila perintah itu tidak dikerjakan akan berdosa.
2. Menunjukkan kebolehan, artinya apabila ada larangan lalu diperintahkan untuk dikerjakan, perintah itu boleh dikerjakan.
3. Menunjukkan penundaan, artinya perintah yang tidak perlu dilakukan dengan segera.
4. Menunjukkan tidak adanya pengulangan, artinya perintah yang sudah dikerjakan tidak perlu lagi diulang.
5. Menunjukkan wasilahnya, yaitu perintah juga terhadap perantaranya.
Jawaban: C dan D
++++++++++++++++++++++++++
Semoga Bermanfaat dan Berkah
Jangan Lupa Belajar Terus
Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga
Post a Comment for "Berikut bentuk 'amar adalah"