Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Untuk meningkatkan hasil panen, para petani menggunakan campuran 3 jenis pupuk yaitu pupuk urea

Untuk meningkatkan hasil panen, para petani menggunakan campuran 3 jenis pupuk yaitu pupuk urea, ZA, dan SP-36. Pak Ahmad membeli 3 kg pupuk urea, 5 kg pupuk ZA, dan 1 kg pupuk SP-36 dan harus membayar Rp107.000,00. Pak Hasan membeli 5 kg pupuk urea, 3 kg pupuk ZA, dan 2 kg pupuk SP-36 dan harus membayar Rp129.000,00. Pak Darno membeli 4 kg pupuk urea, 2 kg pupuk ZA, dan 3 kg pupuk SP-36 dan harus membayar Rp116.000,00. Tentukan harga masing-masing jenis pupuk per kg!

Jawab:

Misal: x = harga 1 kg pupuk urea

           y = harga 1 kg pupuk ZA

           z = harga 1 kg pupuk SP-36

Pak Ahmad: 3x + 5y + z = 107.000

Pak Hasan: 5x + 3y + 2z = 129.000

Pak Darno: 4x + 2y + 3Z = 116.000

Jadi, harga 1 kg pupuk urea adalah Rp15.000,00, 1 kg pupuk ZA adalah Rp10.000,00, dan 1 kg pupuk SP-36 adalah Rp12.000,00.

++++++++++++++++++++++++++

Semoga Bermanfaat dan Berkah

Jangan Lupa Belajar Terus

Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga

Post a Comment for "Untuk meningkatkan hasil panen, para petani menggunakan campuran 3 jenis pupuk yaitu pupuk urea"