Sila Persatuan Indonesia menjamin hak-hak warga negara dalam keberagaman. Sebutkan pelaksanaan
Sila Persatuan Indonesia menjamin hak-hak warga negara dalam keberagaman. Sebutkan pelaksanaan kewajiban warga negara yang sesuai sila ini!
Jawab:
Berikut pelaksanaan kewajiban warga negara sesuai sila Persatuan Indonesia.
a. Membina persatuan dan kesatuan bangsa di atas segala bentuk keberagaman.
b. Mengutamakan kepentingan bangsa dan negara di atas kepentingan pribadi dan golongan.
c. Rela berkorban untuk kepentingan bangsa dan negara.
d. Mengembangkan rasa cinta tanah air dan bangsa Indonesia.
e. Memajukan pergaulan demi persatuan dan kesatuan bangsa.
++++++++++++++++++++++++++
Semoga Bermanfaat dan Berkah
Jangan Lupa Belajar Terus
Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga
Post a Comment for "Sila Persatuan Indonesia menjamin hak-hak warga negara dalam keberagaman. Sebutkan pelaksanaan"