Perhatikan infografik berikut! Batasan Area Balon Udara Sebuah balon udara terlihat dari Jarak 300 m dengan sudut elevasi 30°.

Perhatikan infografik berikut!

Batasan Area Balon Udara

Sebuah balon udara terlihat dari Jarak 300 m dengan sudut elevasi 30°. Apakah balon udara tersebut memenuhi kondisi batasan area balon udara? (√3 = 1,73)

Jawab:

Kita ilustrasikan segitiganya seperti berikut:

Ketinggian balon udara adalah 173 m. Karena ketinggian balon udara melebihi 150 m dari permukaan tanah, maka balon udara tersebut tidak memenuhi kondisi batasan area balon udara.

++++++++++++++++++++++++++

Semoga Bermanfaat dan Berkah

Jangan Lupa Belajar Terus

Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga

Post a Comment for "Perhatikan infografik berikut! Batasan Area Balon Udara Sebuah balon udara terlihat dari Jarak 300 m dengan sudut elevasi 30°."