Suatu bidang memiliki luas 100 cm2 dan ditembus oleh medan magnet yang memiliki kerapatan garis 5

Suatu bidang memiliki luas 100 cm² dan ditembus oleh medan magnet yang memiliki kerapatan garis 5 × 10⁻⁴  T secara tegak lurus. Berapa besar fluks magnetiknya? 

Pembahasan:

Diketahui:

    A = 100 cm² = 10⁻² m²

    B = 5 × 10⁻⁴  T

Ditanya:

    Φ = …. ?

Dijawab:

Kita bisa lakukan perhitungan seperti berikut:

   Φ = B A

       = 5 × 10⁻⁴ . 10⁻²

   Φ = 5 × 10⁻⁶ weber

Jadi besar fluks magnetiknya sebesar 5 × 10⁻⁶ weber

++++++++++++++++++++++++++

Semoga Bermanfaat dan Berkah

Jangan Lupa Belajar Terus

Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga

Post a Comment for "Suatu bidang memiliki luas 100 cm2 dan ditembus oleh medan magnet yang memiliki kerapatan garis 5"