Perhatikan infografik berikut! Tingkat Ketimpangan Penduduk Sulawesi Barat Maret 2023
Perhatikan infografik berikut!
Tingkat Ketimpangan Penduduk Sulawesi Barat Maret 2023
Pernyataan yang sesuai dengan infografik tersebut adalah .... (Jawaban lebih dari satu)
A. Rata-rata tingkat ketimpangan yang paling tinggi terjadi pada bulan September 2020.
B. Pada bulan September 2022 daerah perkotaan mengalami ketimpangan moderat paling parah selama periode Maret 2020-Maret 2023.
C. Pada bulan September 2022 tingkat ketimpangan perkotaan dan perdesaan sama-sama mengalami kenaikan.
D. Tingkat ketimpangan yang paling rendah terjadi di daerah perdesaan.
E. Tingkat ketimpangan yang paling tinggi terjadi di daerah perkotaan.
Pembahasan:
B. Pada bulan September 2022 daerah perkotaan mengalami ketimpangan moderat paling parah selama periode Maret 2020-Maret 2023.
D. Tingkat ketimpangan yang paling rendah terjadi di daerah perdesaan.
E. Tingkat ketimpangan yang paling tinggi terjadi di daerah perkotaan.
Jawaban: B, D, dan E
++++++++++++++++++++++++++
Semoga Bermanfaat dan Berkah
Jangan Lupa Belajar Terus
Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga
Post a Comment for "Perhatikan infografik berikut! Tingkat Ketimpangan Penduduk Sulawesi Barat Maret 2023"