Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Perhatikan circular flow diagram berikut! Pak Asta memiliki tanah seluas 2 hektare yang berlokasi

Perhatikan circular flow diagram berikut!

Pak Asta memiliki tanah seluas 2 hektare yang berlokasi di Kota Anggrek. Tanah tersebut disewa oleh perusahaan tekstil untuk dibangun gudang kapas. Atas pendirian gudang kapas, perusahaan harus membayar pajak. Apabila digambarkan dalam arus circular flow diagram, kegiatan Pak Asta ditunjukkan pada nomor ….

   A. 1

   B. 2

   C. 3

   D. 4

   E. 5

Pembahasan:

Apabila digambarkan dalam arus circular flow diagram, kegiatan Pak Asta ditunjukkan pada nomor 3 dan 4.

Jawaban: C dan D

++++++++++++++++++++++++++

Semoga Bermanfaat dan Berkah

Jangan Lupa Belajar Terus

Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga

Post a Comment for "Perhatikan circular flow diagram berikut! Pak Asta memiliki tanah seluas 2 hektare yang berlokasi"