Identifikasikan permasalahan-permasalahan berikut termasuk ekonomi deskriptif, teori ekonomi
Identifikasikan permasalahan-permasalahan berikut termasuk ekonomi deskriptif, teori ekonomi, atau ekonomi terapan!
a. Angka kemiskinan di Indonesia pada Maret 2023 mengalami penurunan 0,21% poin terhadap September 2022 menjadi 9,36%. Namun, angka kemiskinan yang turun itu tidak diiringi dengan turunnya angka ketimpangan atau Gini ratio.
b. Kenaikan harga minyak goreng menyebabkan sulitnya mencari minyak goreng bersubsidi. Dampaknya bagi Pak Somat sebagai seorang pedagang, pendapatannya turun akibat kenaikan tersebut.
c. Pada triwulan II 2023, ekonomi Indonesia tumbuh sebesar 5,17% (y-on-y) lebih tinggi dari pertumbuhan pada triwulan I 2023 yang sebesar 5,04%.
d. PT Mekar mencari seorang akuntan untuk menempati posisi kepala keuangan.
Jawab:
a. Teori ekonomi makro.
b. Teori ekonomi mikro.
c. Ekonomi deskriptif.
d. Ekonomi terapan.
++++++++++++++++++++++++++
Semoga Bermanfaat dan Berkah
Jangan Lupa Belajar Terus
Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga
Post a Comment for "Identifikasikan permasalahan-permasalahan berikut termasuk ekonomi deskriptif, teori ekonomi"