Sekali lagi si Umbut Muda pergi mengaji. Ditinggalkannya pesan tentang
Perhatikan kutipan hikayat berikut!
Sekali lagi si Umbut Muda pergi mengaji. Ditinggalkannya pesan tentang apa yang harus dibuat, kalau Putri Gelang Banyak mati. Selang beberapa lama sepeninggal si Umbut Muda, Putri Gelang Banyak pun mati dan dikebumikan menurut pesan si Umbut Muda. Hatta beberapa lama, si Umbut Muda pun kembali dan menghidupkan Putri Gelang Banyak dengan ilmunya. Maka Si Umbut Muda dan Putri Gelang Banyak pun kawinlah dalam satu upacara adat yang meriah.
Hikayat memiliki ciri yang khas. Salah satu ciri yang terdapat dalam kutipan hikayat tersebut adalah ….
A. bersifat mustahil
B. menggunakan kata arkais
C. menggambarkan hukum kerajaan
D. menggambarkan istana yang megah
E. tokoh utama merupakan seorang raja
Pembahasan:
A. bersifat mustahil
B. menggunakan kata arkais
Jawaban: A dan B
++++++++++++++++++++++++++
Semoga Bermanfaat dan Berkah
Jangan Lupa Belajar Terus
Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga
Post a Comment for "Sekali lagi si Umbut Muda pergi mengaji. Ditinggalkannya pesan tentang"