Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Sosiologi memiliki sifat-sifat tertentu sebagai ilmu yang berusaha menjelaskan berbagai fenomena sosial

Sosiologi memiliki sifat-sifat tertentu sebagai ilmu yang berusaha menjelaskan berbagai fenomena sosial. Pernyataan yang menunjukkan sifat hakikat sosiologi adalah ....

   A. sosiologi adalah ilmu pengetahuan yang empiris dan rasional

   B. sosiologi adalah ilmu pengetahuan yang abstrak

   C. sosiologi adalah ilmu pengetahuan yang khusus

   D. sosiologi adalah ilmu pengetahuan konkret

   E. sosiologi merupakan disiplin ilmu kategoris

Pembahasan:

Pernyataan yang menunjukkan sifat hakikat sosiologi adalah:

   A. sosiologi adalah ilmu pengetahuan yang empiris dan rasional

   B. sosiologi adalah ilmu pengetahuan yang abstrak

   E. sosiologi merupakan disiplin ilmu kategoris

Jawaban: A, B, dan E

++++++++++++++++++++++++++

Semoga Bermanfaat dan Berkah

Jangan Lupa Belajar Terus

Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga

Post a Comment for "Sosiologi memiliki sifat-sifat tertentu sebagai ilmu yang berusaha menjelaskan berbagai fenomena sosial"