Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Sebutir peluru ditembakkan dari sebuah senapan dengan kecepatan awal 40 m/s dari puncak menara

Sebutir peluru ditembakkan dari sebuah senapan dengan kecepatan awal 40 m/s dari puncak menara setinggi 140 m dengan arah membentuk sudut 30° terhadap garis mendatar. Tentukan jarak terjauh peluru tersebut saat tiba di tanah dihitung dari dasar menara! 

Pembahasan:

Diketahui:

   v0 = 40 m/s

   h = 140 m

   α = 30°

Ditanya:

   xmaks = …. ?

Dijawab:

Kita bisa ilustrasikan seperti berikut:

waktu bernilai minus tidak memenuhi. Jadi waktu untuk mencapai jarak terjauh adalah 7,65 s

Jarak terjauh:

xmaks = v0 cos α t

        = 40 . cos 30° . 7,65

        = 40 . 0,87 . 7,65

xmaks = 266,22 m

Jadi jarak terjauh peluru tersebut saat tiba di tanah dihitung dari dasar menara adalah 266,22 m.

 ++++++++++++++++++++++++++

Semoga Bermanfaat dan Berkah

Jangan Lupa Belajar Terus

Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga

Post a Comment for "Sebutir peluru ditembakkan dari sebuah senapan dengan kecepatan awal 40 m/s dari puncak menara"