Sebuah kawat panjang dihubungkan dengan sumber tegangan. Besar tegangan dibuat bervariasi untuk
Sebuah kawat panjang dihubungkan dengan sumber tegangan. Besar tegangan dibuat bervariasi untuk melihat perbedaan kuat arus listriknya. Dari percobaan diperoleh hasil sebagai berikut.
Dari grafik tersebut, tentukan hambatan kawatnya!
Pembahasan:
Diketahui:
ΔV = 20,0 – 0,0 = 20 volt
ΔI = 0,80 – 0,00 = 0,8 A
Ditanya:
R = …. ?
Dijawab:
Kita bisa lakukan perhitungan seperti berikut:
R = ΔV/ΔI = 20/0,8 = 25 Ω
Jadi hambatan kawatnya adalah 25 Ω.
++++++++++++++++++++++++++
Semoga Bermanfaat dan Berkah
Jangan Lupa Belajar Terus
Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga
Post a Comment for "Sebuah kawat panjang dihubungkan dengan sumber tegangan. Besar tegangan dibuat bervariasi untuk"