Perhatikan infografik berikut! Beberapa Objek Kajian Sosiologi
Perhatikan infografik berikut!
Beberapa Objek Kajian Sosiologi
Analisislah tentang interaksi sosial sebagai salah satu objek kajian sosiologi!
Jawab:
Interaksi sosial yaitu hubungan sosial yang dinamis, bersifat timbal balik antarindividu, antarkelompok, serta antara individu dan kelompok.
Dengan adanya proses sosial dalam masyarakat, akan muncul perubahan dan perkembangan masyarakat.
Interaksi sosial akan selalu ada dalam masyarakat. Interaksi tidak terbatas pada antarindividu atau antarkelompok, tetapi hubungan yang terjalin antara kelompok dan individu juga termasuk dalam interaksi sosial.
++++++++++++++++++++++++++
Semoga Bermanfaat dan Berkah
Jangan Lupa Belajar Terus
Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga
Post a Comment for "Perhatikan infografik berikut! Beberapa Objek Kajian Sosiologi"