Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Perhatikan contoh angket berikut! Angket tentang Ketertarikan Siswa terhadap Mata Pelajaran Tertentu di SMA Tarumanegara

 Perhatikan contoh angket berikut!

Angket tentang Ketertarikan Siswa terhadap Mata Pelajaran Tertentu di SMA Tarumanegara 

Petunjuk Pengisian Angket

1. Mohon isi kolom identitas responden dengan identitas asli.

2. Identitas responden akan dirahasiakan.

3. Silakan tulis jawaban dengan jujur dan objektif pada setiap butir pertanyaan.

Nama:

Kelas:

Jenis kelamin:

1. Apa mata pelajaran yang paling Anda sukai?

Jawab:

2. Mengapa Anda menyukai mata pelajaran tersebut?

Jawab:

3. Apakah mata pelajaran yang Anda sukai tersebut berkaitan dengan cita-cita Anda?

Jawab:

4. Apa mata pelajaran yang paling tidak Anda sukai?

Jawab:

5. Mengapa Anda tidak menyukai mata pelajaran tersebut?

Jawab:

Identifikasikan jenis angket tersebut berdasarkan formatnya!

Jawab:

Angket pada soal termasuk jenis angket terbuka. Dalam angket tersebut peneliti sengaja tidak menyediakan alternatif jawaban bagi responden dan peneliti memberi kesempatan responden untuk menjawab seluas-luasnya tanpa batasan- batasan dari pertanyaan yang diajukan peneliti. 

++++++++++++++++++++++++++

Semoga Bermanfaat dan Berkah

Jangan Lupa Belajar Terus

Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga

Post a Comment for " Perhatikan contoh angket berikut! Angket tentang Ketertarikan Siswa terhadap Mata Pelajaran Tertentu di SMA Tarumanegara"