Kesejahteraan masyarakat berbanding lurus dengan ketersediaan sarana dan prasarana, seperti sarana
Kesejahteraan masyarakat berbanding lurus dengan ketersediaan sarana dan prasarana, seperti sarana pendidikan dan layanan kesehatan yang sangat dibutuhkan oleh masyarakat untuk mencapai produktivitas yang berhubungan dengan tingkat kesejahteraan. Hal tersebut sesuai dengan salah satu modal untuk mencapai sustainable livelihood, yaitu ….
A. social capital
B. human capital
C. natural capital
D. physical capital
E. financial capital
Pembahasan:
Salah satu modal dalam mencapai sustainable livehood adalah physical capital (modal fisik/infrastruktur).
Kesejahteraan masyarakat berbanding lurus dengan ketersediaan fasilitas/infrastruktur, seperti sarana pendidikan dan layanan kesehatan yang sangat dibutuhkan oleh masyarakat untuk memperoleh kesejahteraan.
++++++++++++++++++++++++++
Semoga Bermanfaat dan Berkah
Jangan Lupa Belajar Terus
Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga
Post a Comment for "Kesejahteraan masyarakat berbanding lurus dengan ketersediaan sarana dan prasarana, seperti sarana"