Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Kapan ilmu sosiologi mengalami perkembangan pesat ke seluruh dunia termasuk Indonesia

Kapan ilmu sosiologi mengalami perkembangan pesat ke seluruh dunia termasuk Indonesia?

Jawab:

Ilmu sosiologi mengalami perkembangan pesat ke seluruh dunia termasuk Indonesia diawali dengan terbitnya buku X yang berjudul Principles of Sociology. Herbert Spencer membahas mengenai sistem penelitian tentang masyarakat dengan mengembangkan teori evolusi organik pada masyarakat atau manusia dan mengembangkan teori besar tentang evolusi sosial yang diterima secara luas di masyarakat. 

Menurut Spencer, suatu organ akan lebih sempurna jika organ itu bertambah kompleks karena ada diferensiasi (proses pembedaan) di dalam bagian-bagiannya. Spencer melihat masyarakat sebagai sebuah sistem yang tersusun atas bagian-bagian yang saling bergantung sebagaimana pada organisme hidup.

Evolusi dan perkembangan sosial pada dasarnya akan berarti jika ada peningkatan diferensiasi dan integrasi, peningkatan pembagian kerja, dan suatu transisi dari homogen ke heterogen serta dari kondisi yang sederhana menuju kompleksitas. 

++++++++++++++++++++++++++

Semoga Bermanfaat dan Berkah

Jangan Lupa Belajar Terus

Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga

Post a Comment for "Kapan ilmu sosiologi mengalami perkembangan pesat ke seluruh dunia termasuk Indonesia"