Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Perhatikan tabel berikut. Tahap Pembelahan Aktivitas Sel yang Terjadi

Perhatikan tabel berikut.

Pembelahan meiosis akan menghasilkan empat sel anakan dengan sifat yang bervariasi. Pasangan yang paling sesuai antara tahap pembelahan dan aktivitas sel yang terjadi pada pembelahan sel secara meiosis adalah ….

   A. I-1, II-3, III-4, dan IV-2

   B. I-2, II-3, III-1, dan IV-4

   C. I-3, II-4, III-1, dan IV-2

   D. I-4, II-3, III-1, dan IV-2

   E. I-4, II-3, III-2, dan IV-1

Pembahasan:

Pada tahap profase I terjadi pindah silang antara gen-gen pada bagian kromosom homolog yang berlekatan (I-4). Tahap metafase I terjadi ketika kromosom berjajar di bidang ekuatorial dalam dua barisan (II-3). Tahap anafase I ditandai dengan pemisahan pasangan kromosom homolog (III-1). Pada tahap anafase II, terjadi pemisahan kromatid bersaudara (IV-2). 

Jawaban: D

 ++++++++++++++++++++++++++

Semoga Bermanfaat dan Berkah

Jangan Lupa Belajar Terus

Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga

Post a Comment for "Perhatikan tabel berikut. Tahap Pembelahan Aktivitas Sel yang Terjadi"