Perhatikan gambar organel sel yang ditampilkan dengan menggunakan mikroskop elektron berikut

Perhatikan gambar organel sel yang ditampilkan dengan menggunakan mikroskop elektron berikut.

Ciri-ciri dan fungsi organel sel tersebut adalah ….


Pembahasan
:

Ciri-ciri organel mitokondria yaitu memiliki membran ganda, mempunyai DNA, tidak memiliki klorofil, dan berfungsi sebagai penghasil energi berupa ATP. 

Jawaban: E

 ++++++++++++++++++++++++++

Semoga Bermanfaat dan Berkah

Jangan Lupa Belajar Terus

Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga

Post a Comment for "Perhatikan gambar organel sel yang ditampilkan dengan menggunakan mikroskop elektron berikut"