Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut. (1) Kegiatan pemanfaatan sumber daya alam secara

Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut.

(1) Kegiatan pemanfaatan sumber daya alam secara efisien dan efektif.

(2) Pengolahan sumber daya alam dilakukan secara berlebihan.

(3) Kegiatan eksplorasi sumber daya alam mempertimbangkan ketersediaan di masa depan.

(4) Sumber daya alam strategis dapat dieksplorasi secara terus-menerus.

(5) Pemanfaatan sumber daya alam strategis dilakukan secara tepat guna.

Pemanfaatan sumber daya alam secara berkelanjutan ditunjukkan angka ….

   A. (1), (2), dan (3)

   B. (1), (3), dan (5)

   C. (2), (3), dan (4)

   D. (2), (3), dan (5)

   E. (3), (4), dan (5)

Pembahasan:

Pemanfaatan sumber daya alam secara berkelanjutan ditunjukkan angka:

(1) Kegiatan pemanfaatan sumber daya alam secara efisien dan efektif.

(3) Kegiatan eksplorasi sumber daya alam mempertimbangkan ketersediaan di masa depan.

(5) Pemanfaatan sumber daya alam strategis dilakukan secara tepat guna.

Jawaban: B

 ++++++++++++++++++++++++++

Semoga Bermanfaat dan Berkah

Jangan Lupa Belajar Terus

Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga

Post a Comment for "Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut. (1) Kegiatan pemanfaatan sumber daya alam secara"