Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Diketahui saldo akun sebagai berikut. Pendapatan jasa Rp2.400.000,00

Diketahui saldo akun sebagai berikut.

  • Pendapatan jasa Rp2.400.000,00
  • Beban gaji Rp1.200.000,00
  • Beban perlengkapan Rp300.000,00
  • Beban penyusutan Rp600.000,00
  • Beban serba-serbi Rp400.000,00

Berdasarkan data di atas, maka diperoleh ….

     A. laba Rp900.000,00

     B. rugi Rp300.000,00

     C. laba Rp300.000,00

     D. rugi Rp100.000,00 

     E. laba Rp100.000,00

Pembahasan:

Jadi diperoleh rugi Rp100.000,00.

Jawaban: D

----------------#----------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Diketahui saldo akun sebagai berikut. Pendapatan jasa Rp2.400.000,00"