Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Perhatikan zat aditif. (1) Dulsin (2) Amil valerat (3) Natrium glutamat (4) Natrium siklamat

Perhatikan zat aditif.

(1) Dulsin

(2) Amil valerat 

(3) Natrium glutamat

(4) Natrium siklamat

Zat aditif yang merupakan pasangan zat pemanis ditunjukkan oleh nomor ....

     A. (1) dan (2)

     B. (1) dan (4)

     C. (1) dan (3) 

     D. (2) dan (3)

Pembahasan:

Zat aditif yang banyak digunakan sebagai pemanis adalah sebagai berikut.

  • Zat pemanis alami: madu, gula tebu, gula bit, gula aren, dan pemanis dari buah.
  • Zat pemanis buatan: sakarin, aspartam, sorbitol, natrium siklamat, magnesium siklamat, dan dulsin.

Jawaban: B

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Perhatikan zat aditif. (1) Dulsin (2) Amil valerat (3) Natrium glutamat (4) Natrium siklamat"