Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Perhatikan gambar berikut. Menurutmu, berdasarkan teori yang disampaikan oleh Charles Horton Cooley

Perhatikan gambar berikut.

Menurutmu, berdasarkan teori yang disampaikan oleh Charles Horton Cooley tentang sosialisasi, apa yang akan dilakukan oleh pemain gitar ini? Jelaskan.

Jawab:

Pemain gitar tersebut akan melakukan penampilan yang lebih menarik lagi karena ia merasa kelompok di sekitarnya sangat menyukai penampilannya tersebut.

Hal ini sesuai dengan teori yang disampaikan oleh Charles Horton Cooley yaitu Looking glass self adalah teori yang membahas mengenai bagaimana seseorang menilai dirinya berdasarkan persepsi orang lain. 

Teori ini memiliki tiga asumsi dasar seperti; bayangan mengenai penampilan, bayangan mengenai penilaian, dan bayangan mengenai berbagai perasaaan yang mengiringinya.

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Perhatikan gambar berikut. Menurutmu, berdasarkan teori yang disampaikan oleh Charles Horton Cooley"