Pada awalnya pak Tarno mengendarai motor dengan kecepatan tetap 40 m/s, tiba-tiba motor tersebut
Pada awalnya pak Tarno mengendarai motor dengan kecepatan tetap 40 m/s, tiba-tiba motor tersebut direm sehingga mengalami perlambatan 20 m/s², berapakah jarak yang ditempuh oleh motor tersebut?
Pembahasan:
Diketahui:
v0 = 40 m/s
vt = 0 (diam)
a = 20 m/s2
Ditanya:
x = …. ?
Dijawab:
Kita bisa gunakan rumus GLBB untuk menyelesaikan soal di atas:
vt2 = v02 – 2ax
0 = 402 – 2 . 20x
40x = 1.600
x = 40 m
Jadi jarak yang ditempuh oleh motor tersebut sebesar 40 m.
----------------#----------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁
1 comment for "Pada awalnya pak Tarno mengendarai motor dengan kecepatan tetap 40 m/s, tiba-tiba motor tersebut"