Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Jelaskan peristiwa yang terjadi jika sel darah merah dimasukkan ke dalam air murni

Jelaskan peristiwa yang terjadi jika sel darah merah dimasukkan ke dalam air murni!

Jawab:

Jika sel darah merah dimasukkan ke dalam air murni, maka molekul air akan berosmosis ke dalamnya karena konsentrasi air di luar sel lebih tinggi daripada di dalam sel.

Membran sel darah merah sangat rapuh dan tidak tahan akan peningkatan tekanan dalam sel. Akibatnya, sel semakin mengembang dan pada akhirnya mengalami hemolisis (pecah).

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Jelaskan peristiwa yang terjadi jika sel darah merah dimasukkan ke dalam air murni"