Berikut fungsi enzim ptialin yang dihasilkan kelenjar saliva adalah
Berikut fungsi enzim ptialin yang dihasilkan kelenjar saliva adalah ....
A. memecah amilum menjadi maltosa
B. memecah amilum menjadi glukosa
C. membentuk amilum dari glukosa
D. membentuk maltosa dari glukosa
Pembahasan:
Kelenjar ludah berperan dalam proses pencernaan makanan serta menghasilkan enzim pencernaan, yaitu ptialin yang menjadi bagian dari enzim amilase.
Enzim ptialin yang disekresikan di mulut membantu pencernaan pati di mulut. Enzim ptialin berfungsi dalam memecah amilum (karbohidrat kompleks) menjadi maltosa.
Jawaban: A
----------------#----------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁
Post a Comment for "Berikut fungsi enzim ptialin yang dihasilkan kelenjar saliva adalah"