Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

UUD NRI tahun 1945 merupakan dasar hukum tertinggi di Indonesia yang dijadikan sebagai acuan dalam

UUD NRI tahun 1945 merupakan dasar hukum tertinggi di Indonesia yang dijadikan sebagai acuan dalam pembuatan peraturan-peraturan lain di bawahnya. Jelaskan materi muatan UUD NRI tahun 1945.

Jawab:

Muatan materi yang terkandung dalam UUD NRI Tahun 1945 adalah sebagai berikut:

1)    Ketentuan-ketentuan tentang susunan organisasi negara dan pemerintahan.

2)    Ketentuan-ketentuan tentang rakyat.

3)    Ketentuan yang berkaitan dengan identitas negara, seperti bahasa, lambang, dan bendera.

4)    Jaminan terhadap hak-hak asasi manusia dan hak serta kewajiban sebagai warga negara.

5)    Susunan ketatanegaraan suatu negara yang bersifat fundamental.

6)    Pembagian dan pembatasan kekuasaan atau tugas ketatanegaraan yang bersifat fundamental.

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "UUD NRI tahun 1945 merupakan dasar hukum tertinggi di Indonesia yang dijadikan sebagai acuan dalam"