Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Suatu integrasi sosial cepat atau lambat dapat terwujud. Jelaskan tiga faktor yang mendorong terwujudnya

Suatu integrasi sosial cepat atau lambat dapat terwujud. Jelaskan tiga faktor yang mendorong terwujudnya integrasi sosial. 

Jawab:

Tiga faktor yang mendorong terwujudnya integrasi sosial yaitu:

a. Homogenitas kelompok. Makin homogen suatu kelompok atau masyarakat, makin mudah pula proses integrasi antaranggota di dalam kelompok atau masyarakat tersebut.

b. Besar kecilnya kelompok. Umumnya, dalam kelompok yang kecil, tingkat kemajemukan anggotanya relatif rendah sehingga integrasi sosialnya lebih mudah tercapai.

c. Mobilitas geografis. Makin sering anggota masyarakat datang dan pergi, makin sulit pula terjadi proses integrasi sosial.

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Suatu integrasi sosial cepat atau lambat dapat terwujud. Jelaskan tiga faktor yang mendorong terwujudnya"