Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Perhatikan gambar berikut. Vektor gaya F1, F2, dan F3 disusun seperti gambar di atas

Perhatikan gambar berikut.

Vektor gaya F1, F2, dan F3 disusun seperti gambar di atas. Hitunglah resultan ketiga vektor gaya tersebut.

Pembahasan:

Diketahui:

     F1 = 15 N; F2 = 20 N; F3 = 10 N

     tan a = 3/4 dan + β = 90°

Ditanya:

     R = …. ?

Dijawab:

Pertama-tama kita uraikan trigonometri sudut-sudutnya:

Sehingga:

 

Fx

Fy

F1

15 cos a = 12

15 sin a = 9

F2

20 sin β = 16

-20 cos β = -12

F3

-10 cos a = -8

-10 sin a = -6

Jumlah

20 N

-9 N

Resultannya:

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Perhatikan gambar berikut. Vektor gaya F1, F2, dan F3 disusun seperti gambar di atas"