Mesin penggiling padi menggunakan dua roda yang dihubungkan dengan rantai seperti gambar
Perhatikan gambar berikut.
Mesin penggiling padi menggunakan dua roda yang dihubungkan dengan rantai seperti gambar di atas. Jika jari-jari roda A adalah 3 kali jari-jari roda B, perbandingan kecepatan sudut roda B dan roda A adalah ….A. 1 : 3
B. 1 : 6
C. 3 : 1
D. 6 : 1
E. 9 : 1
Pembahasan:
Diketahui:
RA = 3RB
Ditanya:
ωB : ωA = …. ?
Dijawab:
Karena roda saling terhubung dengan tali, maka:
Jadi perbandingan kecepatan sudut roda B dan roda A adalah 3 : 1.
Jawaban: C
----------------#----------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁
Post a Comment for "Mesin penggiling padi menggunakan dua roda yang dihubungkan dengan rantai seperti gambar"