Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Ideologi terbuka adalah ideologi yang dapat berinteraksi dengan perkembangan zaman dan adanya

Ideologi terbuka adalah ideologi yang dapat berinteraksi dengan perkembangan zaman dan adanya dinamika internal. Ideologi terbuka adalah milik semua masyarakat. Setujukah anda dengan pendapat tersebut?  Jelaskan pendapat Anda.

Jawab:

Setuju, karena ideologi terbuka memiliki ciri khas bahwa nilai-nilai dan citacitanya tidak dipaksakan dari luar, tetapi digali dan diambil dari kekayaan rohani, moral, dan budaya masyarakatnya sendiri.

Dasarnya dari konsensus masyarakat, tidak diciptakan oleh negara, tetapi ditemukan dalam masyarakatnya sendiri. Oleh sebab itu, ideologi terbuka adalah milik dari semua rakyat dan masyarakat dapat menemukan dirinya di dalamnya

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Ideologi terbuka adalah ideologi yang dapat berinteraksi dengan perkembangan zaman dan adanya"