Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Badan usaha merupakan kesatuan yuridis dan ekonomis dari faktor-faktor produksi, yang memiliki tujuan,

Badan usaha merupakan kesatuan yuridis dan ekonomis dari faktor-faktor produksi, yang memiliki tujuan, salah satunya adalah ....

    A. mencari laba semata

    B. membina usaha koperasi  

    C. membina usaha badan swasta

    D. memberi layanan pada masyarakat

    E. memperkecil gerak maju badan usaha swasta yang telah merugikan negara

Pembahasan:

Badan usaha merupakan kesatuan yuridis dan ekonomis dari faktor-faktor produksi, yang memiliki tujuan, salah satunya adalah mencari alaba atau memberi layanan pada masyarakat.

Jawaban: D

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat

Jangan lupa komentar & sarannya

Email: nanangnurulhidayat@gmail.com

Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Badan usaha merupakan kesatuan yuridis dan ekonomis dari faktor-faktor produksi, yang memiliki tujuan,"