Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Tiap warga Indonesia dapat memberikan kontribusi bagi kehidupan bangsa dan negara sesuai perannya

Tiap warga Indonesia dapat memberikan kontribusi bagi kehidupan bangsa dan negara sesuai perannya masing-masing. Berikut ini yang merupakan peran warga negara dalam bidang hukum adalah ....

    A.   Sebagai dosen spesialis kearifan lokal, Pak Hendar dilibatkan dalam penyusunan naskah akademik untuk UU tentang hukum lingkungan hidup.

    B.    Bu Elin mendirikan komunitas yang melatih para ibu rumah tangga merajut berbagai kerajinan yang bernilai ekonomis.

    C.    Beci bergabung dengan sanggar tari di daerahnya untuk melestarikan tarian daerah yang mulai dilupakan masyarakat.

    D.   Setamat SMA, Yoga mendaftar dan lulus seleksi anggota TNI di daerahnya dan kini bertugas di Sulawesi.

    E.    Bu Wati ikut mencalonkan diri sebagai wakil rakyat tingkat kabupaten mewakili lima kecamatan.

Pembahasan:

“Sebagai dosen spesialis kearifan lokal, Pak Hendar dilibatkan dalam  penyusunan naskah akademik untuk UU tentang hukum lingkungan hidup” termasuk wujud peran warga di bidang hukum.

JawabanA

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Tiap warga Indonesia dapat memberikan kontribusi bagi kehidupan bangsa dan negara sesuai perannya"