Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Perhatikan rantai makanan berikut. Fitoplankton → Zooplankton → Ikan kecil → Ikan besar → Burung pemakan ikan.

Perhatikan rantai makanan berikut.

Fitoplankton → Zooplankton → Ikan kecil  Ikan besar → Burung pemakan ikan.

Seorang peneliti mengukur kadar pestisida yang terkandung di dalam organisme pada rantai makanan tersebut. Hasil pengukuran disajikan dalam grafik berikut.

Grafik yang menunjukkan kadar pestisida di dalam tubuh ikan besar ditunjukkan oleh nomor ....

    A.   1

    B.    2

    C.    3

    D.   4

    E.    5

Pembahasan:

Organisme yang memiliki kadar petisida dari yang terendah hingga tertinggi yaitu fitoplankton (5), zooplankton (4), ikan kecil (3), ikan besar (2), dan burung pemakan ikan (1).

JawabanB

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Perhatikan rantai makanan berikut. Fitoplankton → Zooplankton → Ikan kecil → Ikan besar → Burung pemakan ikan."