Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Perhatikan grafik konsentrasi oksigen dan perubahan jumlah bakteri yang ditemukan ketika ada

Perhatikan grafik konsentrasi oksigen dan perubahan jumlah bakteri yang ditemukan ketika ada penambahan sampah ke sungai berikut.

Hubungan antara kadar oksigen terlarut dan jumlah bakteri di titik P adalah ....

    A. perbandingan jumlah oksigen dan jumlah bakteri tetap

    B. jumlah oksigen menurun dan jumlah bakteri meningkat

    C. jumlah oksigen meningkat dan jumlah bakteri menurun

    D. jumlah oksigen meningkat dan jumlah bakteri meningkat

    E. tidak ada perubahan kadar oksigen dengan jumlah bakteri

Pembahasan:

Hubungan antara kadar oksigen terlarut dan jumlah bakteri di titik P adalah jumlah oksigen terlarut menurun, sedangkan jumlah bakteri mengalami peningkatan.

Jawaban: B

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Perhatikan grafik konsentrasi oksigen dan perubahan jumlah bakteri yang ditemukan ketika ada"