Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Perhatikan gambar interaksi antarspesies berikut. Pernyataan yang tepat mengenai interaksi antarspesies

Perhatikan gambar interaksi antarspesies berikut.

Pernyataan yang tepat mengenai interaksi antarspesies yang terjadi adalah ....

   A. Anemon laut menyengat ikan badut dengan tentakelnya.

   B. Ikan badut menyuburkan ganggang laut dari feses dan urinenya.

   C. Ikan badut merugikan ganggang laut karena sebagai makanannya.

   D. Hubungan antara ikan badut dan anemon laut saling menguntungkan.

   E. Hubungan antara ikan badut dan anemon laut netral, tidak saling terpengaruh.

Pembahasan:

Ikan badut dan anemon laut memiliki interaksi mutualisme atau hubungan yang saling menguntungkan. Ikan badut akan terlindungi dari predator karena sengatan anemon laut, sedangkan anemon akan mendapatkan makanan dari parasit yang dibawa oleh ikan badut.

Jawaban: D

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Perhatikan gambar interaksi antarspesies berikut. Pernyataan yang tepat mengenai interaksi antarspesies"