Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Perhatikan gambar berikut. a. Jelaskan dampak negatif dari penggunaan produk tersebut.

Perhatikan gambar berikut.

a. Jelaskan dampak negatif dari penggunaan produk tersebut.

b. Tuliskan usulan-usulan terkait solusi masalah dari dampak negatif tersebut.

Jawab:

a. Menipisnya lapisan ozon sehingga menyebabkan tingginya intensitas paparan sinar ultraviolet ke bumi.

b. Berikut adalah usulan-usulan terkait solusi masalah dari dampak negatif tersebut.

  • Tidak menggunakan produk dengan botol aerosol.
  • Menghindari kegiatan atau mengurangi penggunaan peralatan yang menghasilkan zat perusak ozon.
  • Memilih AC jenis nonfreon atau yang ramah lingkungan.
  • Jika menggunakan AC berfreon hanya digunakan sesuai dengan kebutuhan.
  • Merawat AC dan kulkas secara rutin.
  • Melakukan pemantauan penggunaan bahan perusak ozon (BPO).

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Perhatikan gambar berikut. a. Jelaskan dampak negatif dari penggunaan produk tersebut."