Jelaskan mitigasi yang dapat dilakukan untuk menangani pencemaran merkuri akibat penambangan emas ilegal
Jelaskan mitigasi yang dapat dilakukan untuk menangani pencemaran merkuri akibat penambangan emas ilegal.
Jawab:
Mitigasi yang dapat dilakukan untuk menangani pencemaran merkuri akibat penambangan emas illegal yaitu sebagai berikut.
- Melaksanakan Undang-Undang (UU) terkait merkuri, misalnya UU No.17 Tahun 2017 tentang konvensi minamata mengenai merkuri.
- Memberikan sanksi hukuman bagi siapapun yang melanggar UU yang berlaku oleh penegak hukum.
- Mengganti penggunaan merkuri dengan bahan lainnya yang aman terhadap lingkungan, misalnya dengan penerapan bioteknologi (menggunakan mikroorganisme).
- Menutup pertambangan emas yang ilegal.
----------------#----------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁
Post a Comment for "Jelaskan mitigasi yang dapat dilakukan untuk menangani pencemaran merkuri akibat penambangan emas ilegal"