Faktor produksi mencakup tenaga kerja (labor) dan sumber daya alam (natural resources). Tenaga kerja
Faktor produksi mencakup tenaga kerja (labor) dan sumber daya alam (natural resources). Tenaga kerja dan sumber daya alam dinamakan faktor produksi primer karena ....
A. input yang selalu tersedia
B. termasuk input yang dominan
C. merupakan input paling penting
D. merupakan input tak tergantikan
E. ketersediaannya dipengaruhi faktor nonekonomi
Pembahasan:
Tenaga kerja merupakan faktor produksi insani yang secara langsung maupun tidak langsung menjalankan kegiatan produksi. Faktor produksi tenaga kerja juga dikategorikan sebagai faktor produksi asli. Walaupun mesin-mesin telah banyak menggantikan manusia sebagai pelaksana proses produksi, tetapi keberadaan manusia mutlak diperlukan.
Jawaban: A
Post a Comment for "Faktor produksi mencakup tenaga kerja (labor) dan sumber daya alam (natural resources). Tenaga kerja"