Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Apakah perbedaan multiplikasi pada produksi benih pisang teknik kultur jaringan dengan multishoot pada

Apakah perbedaan multiplikasi pada produksi benih pisang teknik kultur jaringan dengan multishoot pada teknik konvensional? Jelaskan.

Jawab:

Tahapan multiplikasi pada produksi benih pisang teknik kultur jaringan berbeda dengan tahapan multishoot pada teknik konvensional.

Perbedaan tersebut dapat ditinjau pada media pertumbuhan yang digunakan dan kondisi bebas mikroorganisme/tidak. Multiplikasi menggunakan media agar-agar, sedangkan multishoot dilakukan langsung pada media tanah.

Selain itu, tahapan multiplikasi pada teknik kultur jaringan dilakukan dalam kondisi steril (bebas mikroorganisme) sedangkan multishoot pada teknik konvensional tidak dilakukan dalam kondisi steril.

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Apakah perbedaan multiplikasi pada produksi benih pisang teknik kultur jaringan dengan multishoot pada"