Sebuah kantong plastik berisi kelereng yang terdiri dari 5 kelereng biru, 3 kelereng merah, dan 4 kelereng
Sebuah kantong plastik berisi kelereng yang terdiri dari 5 kelereng biru, 3 kelereng merah, dan 4 kelereng kuning. Dari kantong plastik tersebut akan diambil satu kelereng. Peluang terambilnya kelereng berwama merah adalah ….
Jawab:
Banyak kelereng merah 3
Banyak kelereng semua = 5 + 3 + 4 = 12
Pmerah = …. ?
Pmerah = merah/semua = 3/12 = ¼
Jadi peluang terambilnya kelereng berwama merah adalah ¼ atau 25%.
----------------#----------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁
Post a Comment for "Sebuah kantong plastik berisi kelereng yang terdiri dari 5 kelereng biru, 3 kelereng merah, dan 4 kelereng"