Titik P dan Q berada pada lingkaran O yang berjari-jari 18 cm. Jika besar ∠POQ = 20°, maka luas juring
Titik P dan Q berada pada lingkaran O yang berjari-jari 18 cm. Jika besar ∠POQ = 20°, maka luas juring POQ adalah …. cm².
A. 55,26
B. 56,52
C. 62,55
D. 65,52
Pembahasan:
r = 18 cm
Pertama-tama kita cari luas lingkaran:
Jadi luas juring POQ adalah 56,5 cm².
Jawaban: B
----------------#----------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁
Post a Comment for "Titik P dan Q berada pada lingkaran O yang berjari-jari 18 cm. Jika besar ∠POQ = 20°, maka luas juring"