Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Kue ulang tahun yang dibuat Bu Rima permukaan atasnya berbentuk jajar genjang yang memiliki tinggi

Kue ulang tahun yang dibuat Bu Rima permukaan atasnya berbentuk jajar genjang yang memiliki tinggi 20 cm dan alasnya sepanjang 25 cm. Bu Rima akan menaburi permukaan kue tersebut dengan serbuk cokelat. Setiap sentimeter persegi membutuhkan serbuk cokelat sebanyak 0,5 gram. Banyak serbuk cokelat yang akan digunakan Bu Rima agar permukaan kue tersebut tertutup cokelat secara merata adalah …. gram.

    A.   12,5

    B.    25

    C.    125

    D.   250

Pembahasan:

t = 20 cm, a = 25 cm

L = a x t = 25 x 20 = 500 cm2

Banyak serbuk cokelat = 500 x 0,5 = 250 gram

Jadi banyak serbuk cokelat  yang akan digunakan oleh Bu Rima adalah 250 gram.

Jawaban: D

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Kue ulang tahun yang dibuat Bu Rima permukaan atasnya berbentuk jajar genjang yang memiliki tinggi"