Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Diagram lingkaran berikut menunjukkan file yang terdapat di dalam flashdisk milik Tika yang

Diagram lingkaran berikut menunjukkan file yang terdapat di dalam flashdisk milik Tika yang. berkapasitas 4 GB (setara dengan 4.000 MB).

Tika ingin menambahkan file sekolah sebesar 875 MB dan harus menghapus beberapa file musik agar kapasitas cukup. Banyak file musik yang tersisa adalah …. MB

    A.   225 

    B.    250

    C.    275

    D.   325

Pembahasan:

Untuk menambahkan file sekolah, maka flashdisk akan mengisi ruang kosong terlebih dahulu.

Jika tidak cukup, maka sisanya harus menghapus file musik.

Banyak file musik yang tersisa

    = 800 – (875 – 400)

    = 800 – 475 = 325 MB

Jadi, banyak file musik yang tersisa adalah 325 MB.

Jawaban: D

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Diagram lingkaran berikut menunjukkan file yang terdapat di dalam flashdisk milik Tika yang"