Sebutkan jenis kegiatan gotong royong di daerah perdesaan menurut Koentjaraningrat
Sebutkan jenis kegiatan gotong royong di daerah perdesaan menurut Koentjaraningrat!
Jawab:
a. Dalam hal kematian, sakit, atau kecelakaan, anggota keluarga yang sedang menderita itu mendapat pertolongan berupa tenaga dan benda dari tetangga- tetangganya dan orang lain sedesa.
b. Dalam hal pokorjaan sekitar rumah tangga, misalnya memperbaiki atap rumah, mengganti dinding rumah, membersihkan rumah dari hama tikus, menggali sumur, dan sebagainya.
c. Dalam hal posta, misalnya pada acara pernikahan.
d. Dalam mengerjakan pekerjaan yang berguna untuk kepentingan umum dalam masyarakat desa, seperti memperbaiki jalan, jembatan, bendungan irigasi, bangunan umum, dan sebagainya
----------------#----------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁
Post a Comment for "Sebutkan jenis kegiatan gotong royong di daerah perdesaan menurut Koentjaraningrat"