Kereta belanja meluncur pada bidang miring karena entakan angin. Kemudian, seorang ibu mendorong
Kereta belanja meluncur pada bidang miring karena entakan angin. Kemudian, seorang ibu mendorong kereta tersebut dengan gaya F = 20i + 30j N. Kereta mengalami perpindahan s = 3i + 4j meter. Besar usaha oleh gaya untuk memindahkan kereta adalah ….
A. 120 J
B. 150 J
C. 180 J
D. 200 J
E. 240 J
Pembahasan:
Diketahui:
F = 20i + 30j N
s = 3i + 4j meter
Ditanya:
W = …. ?
Dijawab:
Usahanya bisa kita cari dengan melakukan perhitungan seperti berikut:
Jadi besar usaha oleh gaya untuk memindahkan kereta adalah 180 J.
Jawaban: C
----------------#----------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁
Post a Comment for "Kereta belanja meluncur pada bidang miring karena entakan angin. Kemudian, seorang ibu mendorong"